01 Juni 2011
Tinggal beberapa hari lagi kita akan memasuki bulan rajab. Salah satu dari 4 bulan haram (selain dzulqa’dah, dzulhijjah dan muharram), bulan yang diharamkan peperangan didalamnya.
Di bulan ini banyak masyarakat melakukan amalan2 yang tidak ada tuntunannya, mulai dari doa pembuka bulan ini, puasa khusus sampai qiyamullail khusus bulan rajab.
Lalu apa yang menyebabkan amalan2 yang tidak ada tuntunannya ini berkembang sangat marak di masyarakat?
Dan bagaimana cara yang benar menyikapi bulan rajab ini?
Agar tidak terjerumus pada amalan2 bid’ah atau malah salah menyikapi bulan ini, silahkan didengarkan ceramah mengenai bulan rajab di link ini:
http://kajian.net/kajian-audio/Ceramah/Zainal%20Abidin%20Syamsudin/Amalan%20Bulan%20Rajab
Tidak ada komentar:
Posting Komentar